• bandarbaru_1@lemmy.my.id
    link
    fedilink
    Bahasa Indonesia
    arrow-up
    4
    ·
    edit-2
    1 year ago

    Direktur Jenderal Aplikasi Informatika (Dirjen Aptika) Kementerian Kominfo, Semuel Abrijani Pangerapan mengatakan, X.com sebelumnya pernah dipakai untuk situs lainnya yang tidak sesuai dengan perundang-undangan di Indonesia.

    Bukannya X(dot)com dulu adalah layanan transaksi online yang hari ini kita kenal dengan Paypal ya?

    Di artikel Wikipedia dan juga sepengamatan saya di Wayback Archive, setelah X(dot)com diakuisi oleh Confinity, maka website-nya pun berubah menjadi website internal Paypal (di sekitar tahun 2008-2010). Berubah lagi menjadi X Commerce eBay, yang akhirnya jadi redirect ke eBay. Sempat mati setelah Paypal independen dari eBay sebelum dibeli lagi oleh Elon Musk. Setelah dibeli oleh Elon, sempat menjadi redirect “The Boring Company” sebelum pada akhirnya hanya menampilkan kata “x” saja di layar. 2023, Twitter rebranding, jadilah X(dot)com redirect ke Twitter.

    So, ini si bapak Semuel ini tidak riset dulu yaa hal sesederhana ini sebelum buat statement ke publik? 🤔

    • alien@lemmy.my.id
      link
      fedilink
      Bahasa Indonesia
      arrow-up
      4
      ·
      1 year ago

      jangan jangan karena males cek jadi mereka blok nya berdasarkan regex jadi sesudah x apa saja itu kena blok 😅